Informasi publik merupakan informasi yang dihasilkan, disimpan, dikelola, dikirim, dan/atau diterima oleh suatu badan publik yang berkaitan dengan penyelenggara dan penyelenggaraan negara dan/atau badan publik lainnya.
Unimed sebagai badan publik berbarengan dengan lahirnya Undang-Undang No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik (KIP) maka sudah menjadi tugas dan setiap badan publik untuk mengadopsi dan mengatur skema publik demi mendukung tercapai tujuan tersebut. Skema publik memfasilitasi pemberitaan mendukung informasi, memainkan peranan penting dan memberikan keterbukaan yang lebih luas dan transparan ke publik. Untuk penyalahgunaan wewenang pejabat Unimed, dapat hubungi kami pada bagian hubungi kami.
Surat Keputusan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi FBS dapat diakses melalui link : https://bit.ly/SKFBSUnimedPPID
Rencana Strategis (Renstra) |
Renop Fakultas |
Peta Bisnis Proses SOP FBS |
SOP Pendidikan dan Pengajaran |
SOP Penelitian |
SOP Pengabdian Kepada Masyarakat |
SOP Penunjang layanan |
Inovasi Perubahan/penggerak |
Kegiatan Pelayanan yang Telah dan Sedang Dalam Pelaksanaan |
Sumberdaya yang Menangani Layanan Informasi Publik |
Standar Biaya Layanan |
Informasi dokumen yang Dikecualikan untuk Publik
Dokumen google doc Survey Kepuasan masyarakat/pengguna layanan
Dokumen google doc Fornulir Keberatan Doc Informasi Publik
Dokumen Google doc Formulir Permohonan Informasi Publik